Postingan

PERKECAMBAHAN EPIGEAL DAN HIPOGEAL

Gambar
PERKECAMBAHAN  EPIGEAL DAN HIPOGEAL  A. Perkecambahan       Perkecambahan adalah proses pertumbuhan dan perkebangan embrio. hasil dari perkecambahan ini yaitu dengan munculnya atau tumbuhnya tumbuhan kecil yang berasal dari benih. Proses pertumbuhan embrio saat perkecambahan benih adalah plumula tumbuh dan berkembang menjadi pucuk kemudian radikula tumbuh dan berkembang menjadi akar. Berdasarkan letak kotiledon pada saat perkecambahan yang di bedakan pada dua jenis perkecambahan yang biasanya di sebut hipokotul dan epikotil . B. Perkecambahan Hipogeal       Perkecambahan hipogeal terjadi di karenakam pertumbuhan memanjang epikotil yang menyebabkan plumula keluar menembus kulit benih dan muncul diatas tanah sementara  kotiledon yang  berada di dalam tanah . Perkecambahan hipogeal biasanya terjadi pada tumbuhan monokotil ( tumbuhan yang berbiji tunggal ) seperti sebagai berikut : 1. Jagung ( Zea mays) 2. Padi (oryza sativa) 3. Gandum (triticum) 4. kelapa (Cocos nucifera L) 5. Nangka ( Ar